Rute 4C : Wali Kota Lama ā Tenayan Raya
Mal Pelayanan Publik (Kantor Wali Kota Lama) ā Jalan Gajah Mada ā Memutar Masjid Raya Annur ā Jalan Hangtuah ā Jalan Hangtuah Ujung ā Jalan Badak ā Tenayan Raya (Kawasan Perkantoran Pemerintah Kota Baru)
Rute 05 : Pelabuhan Sungai Duku ā Sudirman
Pelabuhan Sungai Duku ā Jalan Tanjung Datuk ā Jalan Dr Sutomo ā SMPN 5 ā Jalan Hangtuah ā Jalan Sutomo ā Jalan Letjen S Parman ā Jalan Pattimura ā U-turn MAN 2 Model ā Jalan Jenderal Sudirman
Trayek 06 : Pandau ā Terminal BRPS
Pandau Permai ā Jalan Raya Pasir Putih ā Jalan Kaharuddin Nasution ā Jalan Soekarno Hatta ā Pasar Pagi Arengka ā Jalan HR Soebrantas ā Simpang Tabek Gadang ā Jalan SM Amin ā Jalan Tuanku Tambusai Ujung
Rute 7A : Tri Bakti ā Arifin Achmad
Tri Bakti ā Jalan Jenderal Sudirman ā U-turn Fly Over ā Jalan Tuanku Tambusai ā Jalan Paus ā Paus Ujung ā Jalan Arifin Ahmad ā Pujasera
Rute 7B : Arifin Achmad ā Kartama
Pujasera ā U-turn Paus ā Jalan Rambutan ā Jalan Inpres ā Jalan Kartama ā Jalan Kaharuddin Nasution ā Puskesmas Simpang Tiga
Rute 8A : Wali Kota Lama ā Unilak
Mal Pelayanan Publik (Kantor Wali Kota Lama) ā Jalan Ahmad Yani ā Pasar Wisata Pasar Bawah ā Jalan Riau ā Jalan Riau Ujung ā Jalan Lintas Sumatra ā Jalan Sakinah ā Jalan Paus Rumbai ā Jalan Yos Sudarso ā Universitas Lancang Kuning (Unilak)
Rute 8B : Unilak ā Palas Raya
Universitas Lancang Kuning (Unilak) ā Jalan Yos Sudarso ā Simpang Bingung ā Muara Fajar ā Kantor Camat Rumbai ā Palas
Boleh cek dulu sebelum naik TMP
- Perhatikan lokasi-lokasi halte, karena TMP akan berhenti di setiap halte. Tidak bisa dinaiki atau berhenti di pinggir jalan sesuka hati penumpang.
- Ada halte permanen dan portabel. Permanen berupa bangunan berdinding kaca dan memakai atap, sedangkan portabel berbentuk tangga.
- Jika sudah mengetahui lokasi halte terdekat, perhatikan rute TMP. Bus akan berhenti sesuai rutenya. Nomor rute koridor bus dapat dilihat di bagian depan bus.
- Setelah menaiki bus, bisa langsung duduk di kursi yang tersedia atau berdiri sambil berpegangan.
- Waspada saat bus mengerem, karena bisa saja terjatuh. Utamakan pengguna kursi kepada ibu hamil, lansia, ataupun yang membutuhkan.
- Siapkan uang Rp 4.000 untuk membayar tiket bus, harga ini untuk umum, sedangkan Rp 3.000 untuk pelajar. Nantinya pramugara akan berkeliling menagih ongkos dan memberikan karcis.
- Beberapa halte akan berperan sebagai tempat transit antarute sebelum penumpang berganti bus. Tak perlu bayar lagi. Cukup tunjukkan karcis sebelumnya ke pramugara di bus berikutnya.
- Perhatikan waktu keberangkatan. Bus berangkat 10 sampai 15 menit dari halte ujung di masing-masing rute, tergantung tingkat kemacetan.
Pemkot Pekanbaru memberlakukan pembayaran nontunai untuk karcis bus Trans Metro Pekanbaru (TMP) mulai 25 Juni 2023.
sumber brosispku, tapi foto dari infopku. ngakak