Jalan-Jalan ke Eropa Bersama Orang Tua Lanjut Usia

Selasa 18 April 2017 = Roma
Siang ke Chopin Airport untuk terbang ke Roma. Dari airport Fiumicino (FCO) ke Roma Termini station naik kereta Trenitalia http://www.trenitalia.com/. Hotel di roma namanya hotel washington resi lucia jalan Via Giovanni Amendola, 77, 00185 Roma, Italia.

Rabu 19 April 2017 = Roma
Jalan kaki ke Colosseum, Roman Forum, Altar of the Fatherland, Trevi Fountain (beli suvenir pinokio), Pantheon, Piazza Navona, Castle Saint’ Angelo, Vatican. Baliknya naik metro Atac MEA Anagnina ke Termini. Kemudian beli souvenir di sekitar taman Vittorio Emanuelle. Suvenir pinokio di antara Piazza Barberini dan Trevi Fountain. Naik kereta dari Roma Termini jam 22:35 ke airport Fiumicino (FCO). Nginep di Hilton Rome Airport Hotel.

Kamis 20 April 2017 = Paris
Pagi ke Airport FIUMICINO FCO untuk terbang ke Paris CHARLES DE GAULLE (CDG). Sorenya jalan-jalan ke Notre Dame, L’arc de Triomphe, Champs-Elysees, Eiffel, dan lainnya.

Jumat 21 April 2017 = Amsterdam
Pagi ke Louvre. Siang ke Paris Nord untuk naik kereta ke Amsterdam (https://www.b-europe.com/EN). Di Amsterdam, menginap di Hotel Maxx Amsterdam, Hemonystraat 7, 1074 BK Amsterdam, Netherlands. Malam jalan-jalan sekitar city center saja.

Sabtu 22 April 2017
Balik ke Indonesia

(Pratiwi Widya Ratyniak)

Tinggalkan Balasan